Selamat menunaikan ibadah puasa Ramadhan .

Home / Nasional

Rabu, 20 Mei 2020 - 13:59 WIB

Tiga Perwira Tinggi Polri di Jatim Naik Pangkat, Upacara Dihadiri Langsung Kapolda

 

Tiga Perwira Tinggi Polri di Jatim Naik Pangkat, Upacara Dihadiri Langsung Kapolda M. Fadil Imran, Rabu (20/05/2020).

Surabaya, Sekilasmedia.com – Kapolda Jawa Timur Irjen Pol M. Fadil Imran hadir langsung dalam upacara korp raport kenaikan pangkat Golongan Perwira Tingi Polri, Rabu (20/05/2020).

Berbeda dengan biasanya, pelaksanaan upacara tidak diselenggarakan di Mabel Polri, tetapi digelar melaui video conference di Rupatama Polda Jawa Timur.  Hal ini mengingat negara masih dilanda pandemi Covid-19.

Kendati demikian, upacara berlangsung lancar dan hikmad di bawah pimpinan Kapolri Jenderal Polisi Drs. Idham Azis.

Ada sebanyak tiga perwira tinggi Polri yang turut dalam korp raport kenaikan pangkat Golongan Perwira Tinggi Polri.

Yang pertama adalah Irjen. Pol. Drs. Djamaludin yang sebelumnya menjabat sebagai Wakapolda Jawa Timur l, sekarang menjabat sebagai Widyaswara Utama Tingkat I Lemdiklat Polri.

Kedua Brigjen. Pol. Awi Setiyono, S.I.K., M.Hum yang sebelumnya menjabat sebagai Irwasda Polda Jatim sekarang mengemban jabatan sebagai Karopenmas DivHumas Polri.

Yang ketiga adalah Brigjen. Pol. H. Sandi Nugroho, S.I.K., S.H., M.Hum yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolrestabes Surabaya mendapatkan promosi jabatan sebagai Penyidik Tindak Pidana Utama Tk. II Bareskrim Polri.

Share :

Baca Juga

Nasional

Yonif Para Raider 503/MK di Kunjungi Pangkostrad

Nasional

Keluarga Pendiri NU Dan Rahmawati Soekarno, Dukung Penuh, Prabowo-Sandi DI Pilpres. 2019

Nasional

Dikunjungi Menparekraf, Kapolri Bahas Penguatan 5 Destinasi Super Prioritas

Nasional

Mendag: Indonesia Jadi Pusat Industri Produk Halal dan Kiblat Fesyen Muslim Dunia

Nasional

Mobilitas di Tol Pasteur Menurun, Kapolri Terima Kasih ke Warga Karena Patuhi PPKM Darurat

Nasional

Jakarta,Sekilasmedia.comDisematkan Baret Merah Kopassus, Kapolri: Jangan Ragukan Sinergisitas TNI-Polri Jaga NKRI

Nasional

1 Juta Vaksin Hadiah Bhayangkara ke-75 Untuk Masyarakat Sehat-Indonesia maju

Nasional

Satyalancana Wira Karya dari Presiden RI untuk Wali Kota Habib Hadi