Selamat menunaikan ibadah puasa Ramadhan .

Home / TENTARAKU

Rabu, 14 Desember 2022 - 18:30 WIB

Baksos Dalam Rangka Peringatan HUT Kodam V/Brawijaya, Babinsa Koramil 14/Ngoro Bersama Masyarakat Mengikuti Donor Darah

Jombang ,Sekilasmedia.com- Dalam rangka peringatan HUT Kodam V/Brawijaya anggota Koramil 14/Ngoro Kodim 0814/Jombang dan masyarakat wilayah kecamatan Ngoro turut hadir dalam kegiatan Donor Darah yang di laksanalan oleh Kodim 0814/Jombang dalam rangka peringatan HUT Kodam V/Brawijaya.Rabu(14/12/22)

 

” Bekerja sama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Jombang kegiatan donor darah yang dlaksanakan di aula Makodim 0814/Jombang berjalan dengan lancar

 

Komandan Koramil 14/Ngoro Kapten Inf Sujiono SE yang hadir di lokasi menyapaikan”Terimakasih untuk warga warga kecamatan Ngoro yang sudah meluangkan waktunya untuk mengikuti Kegiatan donor darah yang digelar di aula Makodim ini semoga setetes darah kita bisa bermanfaat bagi orang lain yang membutuhkan, serta apresiasi dari atasan kami karena berkat masyarakat dalam rangka peringatan HUT Kodam V/Brawijaya ini bisa berjalan sukses. Ucapnya.

 

Bahwa keterlibatan masyarakat dalam kegiatan donor darah yang di laksanakan ini adalah sebagai wujud kepedulian antar sesama untuk memberikan manfaat bagi masyarakat atau pun warga yang membutuhkan bantuan darah demi kemanusiaan. “Selain itu, dengan mendonorkan darah tubuh menjadi lebih sehat dan kuat”.

 

Pada kesempatan yang sama, dari pihak PMI Kabupaten Jombang juga memberikan apresiasi positif serta ucapan terima kasih kepada segenap Relawan dan Babinsa. Babinsa turut membantu serta sebagai motivator bagi mayarakat dalam rangka membuka kesadaran masyarakat untuk gemar mendonorkan darahnya sebagai bentuk empati terhadap kemanusiaan. Karena mendonorkan darah sangat membantu sesama manusia yang membutuhkan.(Pendim0814)

Share :

Baca Juga

TENTARAKU

Babinsa Dan Bhabinkantibmas Bantu Percepatan Vaksinasi Lansia 

TENTARAKU

Babinsa Latsari Koramil 0814/15 Mojowarno Dampingi Pelaksanaan Posyandu Balita Di Desa Binaan

TENTARAKU

TNI Dirikan Posko Covid 19 di Giat TMMD Reg Ke 109 Kodim 0715/Kendal

TENTARAKU

Kamis Ceria Rambak Moker Jelajahi Kawasan Timur Mojokerto

TENTARAKU

Renovasi RTLH, Satgas TMMD Kodim 0817 Gresik Bangun Rumah Warga

TENTARAKU

Jum’at Berkah Kodim 0815/Mojokerto Sentuh Puluhan Warga Pungging

TENTARAKU

Tanpa Ada Rasa Takut Serda Budi Sampai Ke Atas Atap
Satgas TMMD 106 Kejar Target Proses Pembangunan

TENTARAKU

Satgas TMMD 106 Kejar Target Proses Pembangunan