Terverifikasi Faktual Dewan PersĀ .

Home / TENTARAKU

Selasa, 25 Juli 2023 - 16:00 WIB

Babinsa Purisemanding Koramil 0814-08/Plandaan Masuk Sekolahan Berikan Motifasi Dan Dasar Kedisiplinan

Jombang,Sekilasmedia.com Upaya untuk menciptakan dan mencetak generasi yang unggul merupakan tanggung jawab kita bersama, maka untuk mencapai itu semua perlu ada nya sentuhan dan motifasi untuk para generasi muda. Jombang, 25 Juli 2023.

Begitu pula upaya yang dilakukan oleh Anggota Koramil 0814-08/Plandaan yang ikut serta peduli terhadap generasi penerus Bangsa, Seperti hal nya yang dilakukan oleh Sertu Ahmad Yulfitri Babinsa Purisemanding yang melaksanakan kegiatan masuk sekolahan SDN 1 Purisemanding.

BACA JUGA :   Junjung Dedikasi, Babinsa Koramil Sooko Selalu Siaga di Posko Covid-19

Dengan upaya Babinsa masuk sekolahan seperti yang di lakukan Sertu Ahmad Yulfitri di harapkan bisa memberikan motifasi belajar yang baik dan rajin serta menanamkan kedisiplinan sejak dini terutama di masa sekolah dasar.

Karena tidak ada keberhasilan dan kesuksesan tanpa di dasari dengan kedisiplinan.”tutur Sertu Ahmad Yulfitri”. serta dalam kesempatan tersebut pula Sertu Ahmad Yulfitri memberikan wawasan kebangsaan kepada para siswa dan siswi.

BACA JUGA :   Personil Satgas TMMD 110 Berikan Sentuhan Akhir Musholla Nurul Hidayah

Dengan menanamkan wawasan kebangsaan di harapkan bisa menciptakan generasi yang cinta dan bangga terhadap Bangsa Indonesia, sehingga kelak bisa menjadi generasi penerus yang handal dan bisa mempertahankan keutusan Negara Republik Indonesia,” tambah Sertu Ahmad Yulfitri.

Share :

Baca Juga

TENTARAKU

Duet Ini Yang Handal di Pengecoran Jalan TMMD

TENTARAKU

Danramil 0814-08/Plandaan Hadiri Acara Pisah Sambut Kepala Sekolah SMA Negeri Plandaan

TENTARAKU

Babinsa Ciptakan Interaksi Yang Baik Dengan Warga Binaan Melalui Giat Komsos

TENTARAKU

Praka Jismi Mubarok, Gotong Royong Membuat Tempe

TENTARAKU

Anggota Koramil 0814/14 Melaksanakan Kerjabakti Di Taman Makam Pahlawan Jombang Persiapan Ziarah

TENTARAKU

Anggota Koramil 0814/12 Amankan Rute Penyambutan Kirab Api Porprov Jatim 2023

TENTARAKU

Babinsa Koramil 14/Ngoro, Laksanakan Pengamanan Pilkades Di Desa Kauman Kec. Ngoro Kab. Jombang

TENTARAKU

Babinsa Koramil 0814/07 Kabuh Dampingi Bantuan Sosial Pangan (BPS)