TENTARAKU

Hari Ini, Fokus Pemasangan Atap Rumah Boinem dan Pengurugan Teras

×

Hari Ini, Fokus Pemasangan Atap Rumah Boinem dan Pengurugan Teras

Sebarkan artikel ini
Hari Ini, Fokus Pemasangan Atap Rumah Boinem dan Pengurugan Teras
foto Hari Ini, Fokus Pemasangan Atap Rumah Boinem dan Pengurugan Teras
Hari Ini, Fokus Pemasangan Atap Rumah Boinem dan Pengurugan Teras
foto Hari Ini, Fokus Pemasangan Atap Rumah Boinem dan Pengurugan Teras

Trenggalek, Sekilasmedia.com – Satgas TMMD Reg 105 Trenggalek sedang fokus mengerjakan rumah Boinem (55), warga warga RT.26 /RW. 08 Desa Sumurup, Kecamatan Bendungan, Trenggalek. Sebab,seetlah semua bahan material disipakan, pengerjaan atap rumah dilanjutkan.

Sebelumnya, Sekitar 5 pohon ditebang. Setiap pohon dibelah untuk dijadikan kayu atap rumah. Masing-masing kayu diangkut untuk dibawa ke rumah Boinem. Selanjutnya kayu di haluskan agar lebih bagus dijadikan kuda kuda kayu atap.

BACA JUGA :  Dansatgas TMMD Pimpin Tarik Truk Material Yang Selip

Tidak ada yang mustahil. Untuk menebang kayu, Serda Purwanto yang tergabung dalam Satgas TMMD bersama masyarakatharus masuk hutan untuk itu. Setelah kayu milik Boinem (55), roboh, baru dibelah dan diangkat ke rumahnya.

Balok kayu yang siap diangkat dibawanya untuk kayu untuk atap Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) itu. Boinem merupakan salah satu penerima program RTLH. Kayu miliknya baru saja dipotong untuk kebutuhannya sendiri. Gergaji mesin untuk membelah kayu agar bisa dijadikan usuk atap rumah.

BACA JUGA :  Jarak Septic Tangk dengan Sumur Warga Desa Siuhom, TMMD Tapsel

“kayu milik Boinem memang lokasinya di hutan, jadi kita ke hutan untuk menebangnya, itu lahan milik pribadi, pohon juga milik pribadi, untuk pembuatan RTLH miik Boinem “ Katanya. Jumat (26/7).(pendim/wo)