TENTARAKU

Dan Pos Koramil 0814-05/ Perak Hadiri Kegiatan Musyawarah Desa

×

Dan Pos Koramil 0814-05/ Perak Hadiri Kegiatan Musyawarah Desa

Sebarkan artikel ini

Jombang,sekilasmedia.com- Dan Pos Koramil 0814-05/ Perak Pelda Sidig monitoring rapat musyawarah Desa Penetapan Perubahan APBDESA tahun 2022 di Balai desa Brangkal kec bandarkedungmulyo kab Jombang, Kamis (20/10/2022).

Musyawarah Desa ini di Hadiri oleh Camat Bandarkedungmulyo Drs Mahmudi M Si Kepala Desa Brangkal Bpk Sun,an, Babinsa, Babinkamtibmas, Ketua BPD, Perangkat Desa, Rt dan Rw _+ 52 Orang.

BACA JUGA :  Isi Awal Tahun dengan Semangat Membangun

Sambutan Kades menyampaikan Program Kepala Desa selama 6 Tahun tidak dapat berjalan maksimal karena terkendala situasi pandemi covid -19 Penggunaan ADD Tahun 2022 masih dialokasikan untuk BLT DD Penggunaan ADD karena dialokasikan sebesar 30 % untuk BLT DD Pembuatan RKP harus dibuat dan disusun beserta anggarannya.
Kegiatan penyusunan dengan Hasil Penetepan.

BACA JUGA :  Babinsa Koramil 0814/02 Diwek Himbau Dan Ajak Warga Agar Mau Divaksin Serta Tetap Patuhi Prokes

Dan Pos Bandarkedungmulyo Pelda Sidig menyampaikan terima kasih atas kepedulian perangkat desa yang telah melibatkan TNI dalam pelaksanaan Musyawarah Desa.

“Kami selaku aparat TNI selalu mengingatkan kepada masyarakat khususnya perangkat desa yang mengelola uang Negara/Dana Desa, untuk berhati-hati jangan sampai terjadi penyimpangan kelolah Dana Desa tersebut sesuai dengan apa yang dibutuhkan oleh Desa,” Pungkasnya.