Daerah

Tekan Penyebaran Covid 19, Polres Gresik Gunakan Aplikasi Peduli Lindungi  

×

Tekan Penyebaran Covid 19, Polres Gresik Gunakan Aplikasi Peduli Lindungi  

Sebarkan artikel ini

Gresik, Sekilasmedia.com – Demi pencegahan penularan covid 19, Polsek Duduksampeyan menyediakan aplikasi peduli lindungi bagi masyarakat yang mau masuk Mako Polsek Duduksampeyan.

Hal itu di katakan oleh Kapolres Gresik AKBP Mochamad Nur Azis melalui Kapolsek Duduksampeyan AKP Bambang Angkasa mengatakan bahwa masyarakat yang tiba di Mako Polsek Duduksampeyan terlebih dahulu melakukan verifikasi di aplikasi peduli lindungi dengan scan bercode yang telah terpasang di Mako Polsek, untuk mengetahui masyarakat telah mengikuti vaksin atau belum.

BACA JUGA :  Lawan COVID-19 Dengan Tingkatkan Kedisiplinan

Lebih lanjut AKP Bambang Angkasa mengatakan setelah dilakukan screening suhu tubuh oleh petugas, dengan menggunakan thermogun. Selanjutnya dilakukan screening suhu tubuh dan di nyatakan normal, oleh petugas di arahkan sesuai keperluan dalam pelayanan kepolisian

BACA JUGA :  Walikota Prioritaskan Lima Catatan Penting Dalam Musrenbang RKPD 2020

Perlu di ketahui bahwa kegiatan pelayanan Kepolisian dengan protokol kesehatan tersebut dilakukan dengan maksud mencegah penyebaran covid-19 dengan selalu melakukan penyemprotan desinfektan.

“Alhamdulillah selama pelaksanaan kegiatan berlangsung berjalan aman dan lancar,”pungkas AKP Bambang. (rud)