Terverifikasi faktual Dewan Pers .

Home / TENTARAKU

Minggu, 14 Juli 2019 - 05:54 WIB

Danrem Lakukan Cek Kesehatan, Seusai Upacara Pembukaan TMMD

Foto danrem sedang melakukan cek kesehatan

Foto danrem sedang melakukan cek kesehatan

Foto danrem sedang melakukan cek kesehatan

Trenggalek, Sekilasmedia.com – Danrem 081/ DSJ Kolonel Inf Masduki ikut melakukan pengecekan kesehatan di posko kesehatan upacara pembuakaan TMMD REg 105 Trenggalek.
Selain pihaknya, juga nampak warga Desa Surenlor, Kecaatan Bendungan antri untuk cek kesehatan di Posko Kesehatan itu.

Anrtusias warga juga banyak, Terlihat antrian mengular. Kerumunan warga ini sengaja diadakan agar masyarakat desa setempat bisa menikmati pelayanan kesehatan gratis denga obatnya.

Maka sangat diperlukan apalagi di daerah pedesaan. Khususnya sasaran TMMD Reg 105 Kodim Trenggalek.
Didampingi Dansatgas TMMD, Letkol Inf Dodik Noviantodan Bupati Trenggalek Mochammad Nur Arifin dan rombongan lainnya.

Posko kesehatan sangat diperlukan. Karena kesehatan adalah segalanya. Posko ini nanti akan dipergunakan untuk keberlangsungan program TMMD.
“saya juga cek kesehatan. Gratis untuk umum, “ serunya. Jumat (12/7). (Pendim/wo)

Share :

Baca Juga

TENTARAKU

Ditinggal Satgas TMMD, Warga Merasa Sangat Kehilangan

TENTARAKU

Bati Bhakti TNI 0814-17/Wonosalam Hadiri Penutupan Praktek Pembangunan Kesehatan Masyarakat

TENTARAKU

Gabungan Anggota Kodim 0814/Jombang, Lapas Kls II Jombang, dan Polres Jombang Melaksanakan Operasi Pencegahan Gangguan Keamanan Dalam Lapas

TENTARAKU

Babinsa Koramil 0814/01 Jombang melaksanakan Serbuan Vaksin

TENTARAKU

Petugas Gabungan Gelar Patroli Skala Besar Antisipasi 3C

TENTARAKU

Pastikan Jalan Sudah Kering, Satgas TMMD Pasang Portal Seadanya

TENTARAKU

Petani dapatkan Promosi Gratis

TENTARAKU

Penyuluhan Pengolahan Sampah TMMD Kodim Kendal